Cara Menambah 3 Kolom Gadged Di Bawah Header Blog

Bookmark and Share
blog rangga

Sebelum nya Blog Rangga pernah berbagi  Cara Menambah Halaman Gadget Diatas Header Blog dan untuk kali ini masih serupa tapi tak sama yaitu Cara Menambah 3 Kolom Gadged Di Bawah Header Blog , kolom di bawah header blog ini kebanyakan di manfaat kan sebagai sarana untuk tempat memasang iklan ppc dan iklan lain nya .

Supaya gadged bisa di tambah 3 kolom di bawah header blog kita harus sedikit menambahkan kode pada HTML Template blog yaitu dengan langkah -langkah sebagai berikut :

1. Login dulu ke Blogger
2. Pilih Template lalu klik Edit HTML
3. Simpan Template untuk berjaga-jaga seandai nya ada salah pengeditan 
4. Centang Expand Template Widget dulu
5. Cari kode ]]></b:skin>  Gunakan Ctrl+F untuk memudahkan pencarian kode
6. Pastekan kode di bawah ini tepat di atas kode ]]></b:skin>
<div id='box3' style='width: 35%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-widget' id='col3' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div> 
7.Selanjutnya Cari  salah satu kode ini <div id='main-wrapper'> atau <div id="main-outer"> atau <div class='main-outer'>
8. Paste kan kode di bawah ini di sebelum  kode di atas.
<div id='box-kolom-widget'>
<div id='box1' style='width: 35%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-widget' id='col1' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='box2' style='width: 30%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-widget' id='col2' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='box3' style='width: 35%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-widget' id='col3' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>
9. Klik Simpan untuk melihat hasil nya di blog.

*Semoga berhasil dan bermanfaat *

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar