Fungsi Keanggotaan Fuzzy

Bookmark and Share

Ada dua cara mendefinisikan keanggotaan hipunan fuzzy, yaitu secara numeris dan fungsional. Defenisi numeris menyatakan fungsi derajat keanggotaan sabagai vektor jumlah yang tergantung pada tingkat diskretisasi. Misalnya, jumlah elemen diskret dalam semesta pembicaraan.
Defenisi fungsional menyatakan derajat keanggotaan sebagai batasan ekspresi analitis yang dapat dihitung. Standar atau ukuran tertentu pada fungsi keanggotaan secara umum berdasar atas semesta X bilangan real. Fungsi keanggotaan fuzzy yang sering digunakan antara lain :

a.             Fungsi Keanggotaan Untuk Himpunan Panas
Fungsi keanggotaan untuk himpunan panas pada variable temperatur ruangan terlihat seperti terlihat pada gambar 2.3.
a.             Fungsi Keanggotaan Untuk Himpunan Dingin
Fungsi keanggotaan untuk himpunan dingin pada variable temperatur ruangan seperti terlihat pada gambar 2.4.



{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar