Cara Membuat Efek Shadow / Bayangan Pada Pinggir Blog

Bookmark and Share
BLOG RANGGA
Posting lagi setelah hampir 1 bulan gak update postingan karena terlalu banyak tugas yang harus di selesaikan  , supaya tidak berlama-lama saya akan berbagi tentang inti dari postingan ini yang saya beri judul Cara Membuat Efek Shadow / Bayangan Pada Pinggir Blog yaitu kita akan memberi efek bayangan pada tepi blog dengan  cara sebagai berikut :

1. Login dulu ke Blogger
2. Di Dasbor Blog pilih Template
3. Selanjut nya klik Edit HTML
4. Cari salah kode yang mirip dengan kode di bawah ini di HTML Template blog sobat
content-outer atau content-wrapper
5. pasang kode di bawah ini setelah atau di bawah kode content-outer atau content-wrapper
    border:2px solid #0000ff;
    border-color:#9ecaed;
    box-shadow:0 0 10px #666}
Keterangan untuk merubah warna dan ukuran bayangan tepi blog :
  • 2px = ketebalan Garis tepi blog.
  • #0000ff = warna Garis pinggir.
  • 10px = ketebalan efek shadow/bayangan blog.
  • #666 = warna shadow/bayangan.
6. Terakhir Simpan kode untuk melihat hasil nya di blog .

Kalau sobat juga ingin membuat efek bayangan pada link blog kunjungi link ini  Cara Membuat Efek Shadow/Bayangan Pada Link Blog

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar